Rumah adat suku Sikoroban yang biasanya dibangun dengan cara tradisi Sikoroban |
Tradisi Sikoroban adalah tradisi gotong royong tempo dulu pada masyarakat adat suku Palembang.
Suku Palembang adalah salah satu suku Melayu yang terletak di wilayah Kota Palembang dan sekitarnya. Suku Palembang juga merupakan salah satu kelompok etnis terdekat dari Suku Komering. Suku Palembang di Palembang semakin lama semakin berkurang, tetapi di Tepian Sungai Musi masih banyak ditemukan suku Palembang.
Tradisi Sikoroban pada suku Palembang biasanya dilakukan pada saat membangun rumah.
karena masih banyaknya orang Palembang yang masih tinggal di rumah yang didirikan di atas air, maka saat pengerjaannya masih dilakukan dengan cara gotong-royong. Rumah limas menjadi model arsitektur rumah khas Palembang yang kebanyakan didirikan di atas panggung di atas air untuk melindungi dari banjir.
Tags
Tradisi Sikoroban