Pertama - tama marilah kita bersyukur kepada Allah Yang Maha Kuasa, yang telah memberikan kita kesehatan ,karunia,taufik dan hidayah-Nya,sehingga sampai detik ini Alhamdulillah kita semua masih diberikan umur panjang dan dapat menjalankan tugas sebagai Siswa SMA NEGERI 1 PAMOTAN.
Selanjutnya ucapan terima kasih saya sampaikan kepada Guru saya Pak SUHADI yang mana telah mendidik kami supaya bisa dalam bagaimana cara membuat pengamatan konflik sosial ini.dan saya tak lupa mengucapkan terima kasil kepada rekan saya (masyarakat Nelayan dan sekitarnya) yang telah membantu saya dalam melaksanakan tugas ini.
Pada saat ini saya akan membuat hasil pengamatan kunjungan lapangan masyarakat Tasik Agung Rembang yang dilaksanakan pada tanggal 25 April 2018 minggu kemarin.yang mana bisa berjalan dengan lancar dan diberi kemudahan dengan baik.dan kami diterima masyarakatnya pun dengan baik.
Selama melaksanakan tugas ini dimana kita membutuhkan konsentrasi dan sumber daya manusia dan alat yang banyak dan resiko perkejaan juga banyak.Alhamdulilah saya dan teman teman semua berhasil melalui nya sesuai dengan target perkejaan tugas ini dengan baik.
Semoga laporan dan hasil karya sosiologi ini bisa bermanfaat untuk para pembaca dan para penerus yang akan mendatang dan saya harap dapat menambah ilmu wawasan dan pengetahuan yang baik.
Demikian hal ini saya sampaikan ,atas perhatian dan kepercayaannya selama ini saya ucapkan banyak terima kasih.Jika ada tutur yang berkenan mohon dimaklumkan.
Tags
cantrang
Kunjungan Lapangan
Nelayan Pandangan
Nelayan Rembang
Nelayan Sarang
Nila Nadiyatul khumairoh
Pukat Harimau
sma pamotan
Sosiologi SMA
tpi pandangan wetan
TPI Sarang
TPI Tasik Agung