Ribuan ABK cantrang di Pati menganggur

Ribuan ABK cantrang di Pati menganggur

Penulis: Ani Cahyani*


Ada sekitar 150 kapal cantrang milik nelayan di pati.di sekitar kapal cantrang terdapat sekitar 20 ABK.setiap hari para nelayan cantrang di
pati menggantungkan hidupnya dengan mencari ikan di laut dan hasil tangkapanya akan di jual untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari mereka.

Namun puluhan bahkan ratusan ABK cantrang tersebut terancam menganggur. karena,pemerintah kini telah melarang penggunaan cantrang sebagai alat untuk menangkap ikan.

Peraturan tersebutpun mendapatkan berbagai reaksi dari para nelayan cantrang terutama di daerah pati.mereka berharap jika cantrang memang benar-benar di larang untuk menagkap ikan,sebaiknya pemerintah juga memberikan solusi yang pasti bagi para nelayan cantrang,terutama nelayan cantrang di daerah pati agar mereka tidak menjadi pengangguran dan menimbulkan masalah baru bagi pemerintah.

* Penulis adalah Siswa SMA Negeri 1 Pamotan kelas XI IPS 3

Post a Comment

Previous Post Next Post